CEK FAKTA: Menteri Agama Yaqut Akan Bangun Kiblat Baru untuk Umat Islam Nusantara, Benarkah?

Jum'at, 18 Maret 2022 | 20:43 WIB
CEK FAKTA: Menteri Agama Yaqut Akan Bangun Kiblat Baru untuk Umat Islam Nusantara, Benarkah?
CEK FAKTA: Menteri Yaqut buat kiblat baru (kominfo)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Artikel tersebut membahas tentang perpindahan kewenangan halal dari Majelis Ulama Indonesia (MUI) kepada Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH), serta tidak berkaitan dengan pembangunan kiblat baru.

Kesimpulan

Melalui berbagai penjelasan di atas, maka klaim bahwa Menag Yaqut akan membuat kiblat baru di Tiongkok tidaklah benar.

Ungghan tersebut masuk dalam kategori konten yang sudah dimanipulasi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI