Oposisi Soroti Manuver Ketum PKB: Mulai Tak Etis Temui KPU-Bawaslu hingga Kode Cak Imin dalam Tekanan Tunda Pemilu

Selasa, 15 Maret 2022 | 10:38 WIB
Oposisi Soroti Manuver Ketum PKB: Mulai Tak Etis Temui KPU-Bawaslu hingga Kode Cak Imin dalam Tekanan Tunda Pemilu
Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Abdul Muhaimin Iskandar alias Cak Imin. [Suara.com/Oke Atmaja]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dasco menegaskan bahwa silaturahmi dengan komisioner KPU dan Bawaslu bukan hanya dilakukan kepada Muhaimin seorang. Melainkan juga kepada seluruh pimpinan DPR, termasuk Dasco. Karena itu, menurut Dasco pertemuan dengan komisioner KPU dan Bawaslu tidak dianggap menjadi sebuah polemik.

"Sehingga saya pikir itu tidak perlu dijadikan polemik. Justru ini bisa kemudian dijadikan tradisi bahwa yang baru walaupun belum dilantik itu melakukan silaturahmi saja perkenalan dan sama-sama datangnya gak sendiri-sendiri," kata Dasco.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI