Presiden "Negara Beruang Merah" ini dikaruniai dua anak bernama Mariya Putina dan Yekaterina Putina.
Keduanya tidak ada yang mengikuti jejak sang ayah di bidang politik. Maria bekerja sebagai peneliti kesehatan yang bertugas di Moskow, sedangkan Katrina berprofesi sebagai penari.
Pernikahan Lyudmila dan Putin kandas pada 2013. Perceraian mereka secara resmi ditetapkan pada 2014.
Usai bercerai, tidak ada kabar pasti mengenai pasangan baru Putin. ha/yf (Berbagai sumber)
