Meliput Kegiatan Pertama Angelina Sondakh Setelah Bebas dari Penjara 10 Tahun: Allah Menampar Saya

Siswanto Suara.Com
Kamis, 03 Maret 2022 | 13:25 WIB
Meliput Kegiatan Pertama Angelina Sondakh Setelah Bebas dari Penjara 10 Tahun: Allah Menampar Saya
Mantan Politikus Angelina Sondakh tiba di TPU Jeruk Purut untuk berziarah ke makam suaminya, Adjie Massaid, Jakarta, Kamis (3/3/2022). [Suara.com/Angga Budhiyanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Artinya tidak boleh ada pelanggaran hukum, tidak boleh melakukan hal yang meresahkan masyarakat atau mengganggu keamanan," kata Marcelina.

Ziarah ke makam Adjie Massaid

Keluar dari penjara, Angelina langsung mengunjungi makam suaminya, Adjie Massaid, di TPU Jeruk Purut, Jakarta Selatan. Dia berkunjung bersama anaknya, Keanu Jabar Massaid dan Aaliyah Massaid.

"Aku minta maaf sudah ninggalin anak-anak. 10 tahun aku tinggalin mereka," kata Angelina Sondakh di makam Adjie Massaid.

Adjie Massaid yang juga mantan anggota DPR itu meninggal dunia pada 5 Februari 2011 karena serangan jantung.

Setelah itu, Angelina dan anaknya berziarah ke makam orang tua Adjie Massaid di TPU yang sama.

Sebelum meninggalkan pemakaman, Angelina pamitan kepada Adjie Massaid.

"Aku pulang dulu ya. I love you," kata Angelina.

Pulang ke rumah orang tua

Baca Juga: 4 Fakta Angelina Sondakh Keluar Penjara Setelah 10 Tahun Dibui

Sesampai di rumah orang tua, Angelina memainkan alat musik piano.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI