Setidaknya, ribuan massa dilaporkan menghadiri acara yang digelar GP Ansor dan Banser di Riau.
KESIMPULAN
Dari penjelasan di atas, maka narasi Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas diusir warga di Kampung Muslim adalah hoaks.
Narasi tersebut masuk ke dalam kategori misleading content atau konten yang menyesatkan.
Video yang mungkin Anda lewatkan: