Memang kejadian itu sempat membuat nama Rachel Vennya dan Salim Nauderer menjadi memiliki citra buruk. Namun setelah mengungkapkan permintaan maaf, keduanya seperti sudah mendapat pengampunan dari publik.
Itu tadi sedikit ulasan terkait siapa Salim Nauderer yang bisa kami bagikan. Semoga jadi informasi yang berguna, dan selamat melanjutkan aktivitas Anda!