Suara.com - Apakah kalian membutuhkan panduan lengkap cara daftar SNMPTN 2022? Senin, 14 Februari 2022, Pukul 15.00 WIB, pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) akan dimulai. Pendaftaran berlangsung selama 14-28 Februari 2022. Sedangkan bila sesuai jadwal, pengumuman dari hasil seleksi akan diumumkan pada 29 Maret 2022.
Sehubungan dengan proses pendaftaran, untuk Anda yang masih bingung dengan alur pendaftaran SNMPTN, berikut kami sajikan panduan lengkap cara daftar SNMPTN 2022.
Panduan Lengkap Cara Daftar SNMPTN 2022
Berdasarkan panduan pendaftaran SNMPTN 2022 yang dirilis oleh LTMPT, berikut kami sampaikan panduan lengkap cara daftar SNMPTN 2022.
1. Masuk ke portal LTMPT lebih dahulu
Anda harus log in terlebih dahulu ke https://snmptn.ltmpt.ac.id . Untuk log in, gunakan email dan password yang telah didaftarkan sebelumnya.
Tampilan website akan muncul ketika Anda dipastikan sudah memenuhi syarat pendaftaran. Bila tidak memenuhi syarat pendaftaran, akan muncul pesan, "Mohon maaf, Anda tidak berhak mengikuti SNMPTN 2022. Silahkan mengikuti SBMPTN 2022."
Bagi kamu yang dinyatakan memenuhi syarat, lanjutkan ke proses berikutnya, yaitu pastikan informasi pada kolom biodata sudah benar dan permanen di portal tersebut.
2. Pilih Prodi
Baca Juga: Ujian Kenaikan Tingkat Pagar Nusa Pesantren Qarnul Islam Jember
Dari panduan lengkap cara daftar SNMPTN 2022 yang dirilis oleh LTMPT, langkah selanjutnya ialah memilih atau mengisikan program studi yang diinginkan. Pilih pada halaman PILIHAN. Siswa akan diarahkan pada halaman sebagai berikut:
BERITA TERKAIT
Penyebab Banyak Siswa dari Berbagai Sekolah Terancam Gagal Daftar SNBP
06 Februari 2025 | 21:31 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI