Sejarah Valentine yang Jarang Diketahui Orang, Kisah Kelam yang Dirayakan Sebagai Hari Kasih Sayang Tiap 14 Februari

Minggu, 13 Februari 2022 | 13:22 WIB
Sejarah Valentine yang Jarang Diketahui Orang, Kisah Kelam yang Dirayakan Sebagai Hari Kasih Sayang Tiap 14 Februari
Ilustrasi valentine, sejarah valentine (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada pertengahan 1800-an Hari Valentine pada 14 Februari menjadi lebih dikomersialkan: Pada tahun 1850, Esther Howland, putri pemilik toko alat tulis di Worcester, Massachusetts, mulai memproduksi kartu ucapan Valentine dengan puisi, bunga mawar, dan  lainnya yang saat ini diasosiasikan secara universal.

Demikian informasi mengenai sejarah Valentine yang dirayakan setiap tanggal 14 Februari dengan memberikan bunga, coklat, ucapan, jalan-jalan, dan kegitannya lainnya bersama orang-orang tersayang.

Kontributor : Ulil Azmi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI