Omicron Merebak, Anies Minta Pasien Covid-19 Gejala Ringan Tak Dibawa Ke RS, Sarankan Isoman Di Rumah

Rabu, 09 Februari 2022 | 08:37 WIB
Omicron Merebak, Anies Minta Pasien Covid-19 Gejala Ringan Tak Dibawa Ke RS, Sarankan Isoman Di Rumah
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. (Suara.com/Fakhri)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dari jumlah total kasus positif, total orang dinyatakan telah sembuh sebanyak 910.435 dengan tingkat kesembuhan 90,6 persen.

"Jumlah pasien meninggal dunia mencapai 13.872 orang dengan tingkat kematian 1,4 persen," ujar Dwi dalam keterangan tertulis, Selasa (8/2/2022).

Saat ini, positivity rate atau persentase kasus positif sepekan terakhir di Jakarta adalah 23,1 persen, sedangkan persentase kasus positif secara total sebesar 11,4 persen.

"Sementara WHO menetapkan standar persentase kasus positif tidak lebih dari 5 persen," kata Dwi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI