Antimainstream! Penjual Gorengan Ini Cosplay Jadi Nyi Blorong Sampai Karaokean Demi Promosi, Banjir Pujian Publik

Minggu, 06 Februari 2022 | 15:49 WIB
Antimainstream! Penjual Gorengan Ini Cosplay Jadi Nyi Blorong Sampai Karaokean Demi Promosi, Banjir Pujian Publik
Viral penjual gorengan berdandan ala Nyi Blorong saat berjualan. (TikTok/@nivianurvitasari)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Jualan sekaligus menghibur orang ," imbuh warganet.

"Jiwa marketing yang sangat cerdas," timpal yang lainnya.

Pujian pun semakin mengalir setelah terungkap pakaian ala Nyi Blorong tersebut adalah kreasi sang penjual sendiri. Ketika dilihat di akun TikTok-nya pun, ternyata sang penjual sudah mencoba berbagai penampilan untuk menunjang pekerjaannya, seperti ala artis Bollywood.

Aksi sang penjual gorengan bisa ditonton selengkapnya di sini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI