3 Parpol yang Dekat dengan Anies Dipresiksi Tak Lolos ke Senayan, Musni Umar: Saya Tidak Percaya

Aprilo Ade Wismoyo Suara.Com
Jum'at, 04 Februari 2022 | 16:00 WIB
3 Parpol yang Dekat dengan Anies Dipresiksi Tak Lolos ke Senayan, Musni Umar: Saya Tidak Percaya
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan [Dok. Pemprov DKI Jakarta]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hal itu terbukti dengan deretan parpol yang berupaya selalu melibatkan Anies Baswedan dalam berbagai kegiatannya.

"Jika NasDem selalu mengirim pesan dukungan ke Anies, perayaan harlah PPP di DPW-DPW terus menghadirkan Anies," jelas Tony Rosyid, Selasa (1/2).

Tony Rosyid mengungkapkan, PAN juga sudah memberikan sinyal siap mendukung Anies Baswedan di Pilpres 2024. Hal itu terlihat dari gelagat Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan yang mulai mendekati Anies Baswedan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI