Kapan Hari Valentine Tiba? Ketahui Tanggal dan Beberapa Versi Sejarah Hari Kasih Sayang

Rifan Aditya Suara.Com
Minggu, 30 Januari 2022 | 20:54 WIB
Kapan Hari Valentine Tiba? Ketahui Tanggal dan Beberapa Versi Sejarah Hari Kasih Sayang
Kapan Hari Valentine Tiba? Ketahui Tanggal dan Beberapa Versi Sejarah Hari Kasih Sayang - Ilustrasi hari Valentine (Foto oleh Alex Green dari Pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sejarah Hari Valentine Versi Jatuh Cinta dengan Putri Sipir

Valentine juga dikisahkan dijebloskan ke dalam penjara, dan berakhir mencintai putri sipir penjara tersebut. Ia mengirim surat tepat tanggal 14 Februari untuk mengungkapkan perasaannya sebelum dieksekusi.

Akhirnya, tengkorak Valentine diletakkan di Chiesa di Santa Maria di Cosmedin, dengan mahkota bunga, sebagai lambang cinta tulus dan keabadian.

Meski memiliki berbagai versi sejarah dan latar belakang, yang tentunya lebih dari dua yang disebutkan di atas, kini hari Valentine dirayakan dengan penuh kasih sayang dan momen mengungkapkan perasayaan cinta pada orang terdekat.

Semoga pertanyaan kapan hari Valentine bisa terjawab dalam artikel di atas, serta sedikit pengetahuan mengenai legenda dan sejarah kemunculan hari penuh kasih ini. Ambil sisi positifnya, dan selamat beraktivitas kembali.

Kontributor : I Made Rendika Ardian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI