5 Doa Meminta Jodoh: Bacaan Latin untuk Laki-laki dan Perempuan Agar Diberi Belahan Jiwa Sehidup Semati

Rifan Aditya Suara.Com
Kamis, 27 Januari 2022 | 14:16 WIB
5 Doa Meminta Jodoh: Bacaan Latin untuk Laki-laki dan Perempuan Agar Diberi Belahan Jiwa Sehidup Semati
5 Doa Meminta Jodoh: Bacaan Latin untuk Laki-laki dan Perempuan Agar Diberi Belahan Jiwa Sehidup Semati - Ilustrasi berdoa (Freepik)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Baca surat Al Fur'qan ayat 74

Doa meminta jodoh yang kedua ada di surat Al Fur'qan ayat 74.

Rabbanaa hab lanaa min azwaajinaa wa zurriyyatinaa qurrota a’yun.

Artinya:“Ya Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami pasangan dan keturunan dari kalangan kami sebagai penenang hati.”

3. Baca surat Al-Anbiya 89

Bacaan latin doa meminta jodoh yang ketiga ada di surat Al Anbiya 89 sebagai berikut:

Rabbi laa tazarnii fardaw wa anta khairul waarisiin.

Artinya: “Ya Tuhanku, janganlah Engkau biarkan aku hidup seorang diri (tanpa keturunan) dan Engkaulah ahli waris yang terbaik.

4. Doa dimudahkan jodoh untuk perempuan

Baca Juga: Doa Sapu Jagat Sebaiknya Diamalkan Setiap Hari, Ini Bacaan Latin dan Artinya

Sebagai tambahan, ada doa yang dikhususkan untuk perempuan agar dimudahkan mendapatkan jodoh. Berikut bunyi doa minta jodoh tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI