Sopir Mercy Kasus Tabrakan Beruntun di Depan Kantor Wali Kota Jaksel Diperiksa Polisi, SH jadi Tersangka?

Rabu, 26 Januari 2022 | 18:20 WIB
Sopir Mercy Kasus Tabrakan Beruntun di Depan Kantor Wali Kota Jaksel Diperiksa Polisi, SH jadi Tersangka?
Mercedes-Benz Tabrak Dua Mobil dan Empat Motor di Sebrang Kantor Walkot Jakarta Selatan. Sopir Mercy Kasus Tabrakan Beruntun di Depan Kantor Wali Kota Jaksel Diperiksa Polisi, SH jadi Tersangka? (tangkap layar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ketiganya telah dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah Kebayoran Baru, Jakarta Selatan untuk mendapatkan penanganan. 

Video pasca kecelakaan  viral di media sosial setelah  diunggah akun Instagram, @merekamjakarta. 

"Mobil menabrak sejumlah motor di Jalan Raya Prapanca tepat di seberang Kantor Wali Kota Jakarta Selatan," tulis @merekamjakarta dalam keterangannya. 

Dalam video tampak beberapa sepeda motor dalam posisi terjatuh dan mengalami kerusakan. 

"Akibat kecelakaan tersebut, motor-motor ringsek," tulis @merekamjakarta

Selain itu, akibat kecelakaan juga menyebabkan arus lalulintas dari arah persimpangan Kemang ke Blok M macet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI