Memahami Makna Lambang Sila ke-2 Pancasila, Rantai Warna Emas Berbentuk Persegi dan Lingkaran

Rifan Aditya Suara.Com
Minggu, 23 Januari 2022 | 16:34 WIB
Memahami Makna Lambang Sila ke-2 Pancasila, Rantai Warna Emas Berbentuk Persegi dan Lingkaran
Ilustrasi lambang sila ke-2 Pancasila (Foto oleh lalesh aldarwish dari Pexels)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ada beberapa nilai yang terkandung dalam Pancasila, khususnya lambang sila ke-2. diantaranya adalah sebagai berikut.

  1. Kesopanan dan beradab
  2. Rasa empati dan kasih sayang
  3. Kesamaan derajat sesama manusia
  4. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan

Nilai-nilai ini harus diamalkan dalam kehidupan sehari-hari sehingga dapat tercapai kondisi masyarakat ideal untuk seluruh masyarakat Indonesia. Dipraktekkan dalam berbagai lini kehidupan, masyarakat sebenarnya sudah memiliki pegangan yang kuat secara mendasar dari Pancasila ini.

Sekian tadi sedikit penjelasan mengenai lambang sila ke-2 Pancasila, bahasan singkat, dan nilai yang terkandung di dalamnya. Semoga artikel ini bermanfaat, dan semoga hari Anda menyenangkan!

Kontributor : I Made Rendika Ardian

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI