"Indonesia tidak ramah untuk seniman. OpenSea dijajah, trakteer dijajah, musik dibajak, caption puisi dijiplak tanpa kasih sumber, desainer grafis dibayar seikhlasnya, konten kreator sering dipekerjakan di luar desc job," tulis salah seorang warganet.
"Harusnya saat berita Ghozali di up dibarengi juga dengan informasi apa itu NFT dan bagaimana cara kerjanya, udah tau orang indo g****k dan latah kek gini, dipikir post foto apa aja langsung cuan, kemaren liat ada foto anak bayinya juga di up ke OpenSea hadeuh," ujar warganet.
"G****k, apa-apa dijadiin cuan. Opensea isinya sampah semua asli. Sebelum ghozali naik, bagus-bagus kok konten yang ada di opensea," ungkap warganet.
"yang kayak gini bisa dilaporin gak sih ke polisi, udah ngelanggar hukum banget soalnya," komentar warganet.