Ghozali Jadi Miliarder Usai Jual Foto Selfie Format NFT: Itu akan Menjadi Perjalanan Hidup yang Keren

Sabtu, 15 Januari 2022 | 11:54 WIB
Ghozali Jadi Miliarder Usai Jual Foto Selfie Format NFT: Itu akan Menjadi Perjalanan Hidup yang Keren
Sultan Gustaf Al Ghozali (foto: antara)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ditjen Pajak RI melalui media sosial mengingatkan Ghozali untuk membuat NPWP.

"Selamat Ghozali! berikut ini link untuk kamu membuat NPWP. Cek link berikut ini untuk informasi lebih lanjut tentang membuat NPWP. Bila kamu membutuhkan penjelasan atau bantuan lebih lanjut tanyakan saja ke @kring_pajak. Kami mendoakan yang terbaik untukmu di masa mendatang," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI