"Selamat makan," tulis pengunggah video seperti dikutip oleh Beritahits.id, Kamis (13/01/2022).
Video ini telah ditonton sebanyak 1, 1 juta kali oleh pengguna TikTok. Warganet yang menonton video ini menghujat aksi wanita tersebut.
"Kasihan banget ya enggak viral-viral sampau segitunya bikin video," komentar salah satu warganet.
"Begitu amat ya demi viral," imbuh yang lain.
"Astaga sampai segitunya mau viral," timpal lainnya.
"Sampai segitunya biar viral, enggak punya keahlian apa?" ujar yang lain.
"Berakal enggak sih?" ucap warganet lain.
Tak sedikit warganet yang kehilangan selera makan usai menonton video ini.
"Jadi enggak selera makan gue," tulis seorang pengguna TikTok.
Baca Juga: Penampakan Pedal Gas Truk Tak Biasa, Auto Bikin Warganet Deg-degan: Ngeri Kalau Putus
"Selera makan gue jadi hilang gara-gara lihat ini," sahut yang lain.