Penampakan Bekal Makanan Tumpah di Tas Bikin Publik Salfok, 'Inspirasi Kue Ultah 2022'

Aprilo Ade Wismoyo Suara.Com
Kamis, 13 Januari 2022 | 10:43 WIB
Penampakan Bekal Makanan Tumpah di Tas Bikin Publik Salfok, 'Inspirasi Kue Ultah 2022'
Ilustrasi kue ulang tahun (unsplash.com/ David Holifield)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kalau bau mie sih enggak masalah oke-oke saja. Kalau makanan lain beda cerita," tulis warganet lainnya.

Ada seorang warganet yang mengatakan jika bekal yang tumpah itu ketambahan vitamin C.

"Mantap banget makan mie campur handset vitamin C," kata warganet tersebut.

Video yang diunggah 11 Januari kemarin telah ditonton 2, 3 juta kali oleh pengguna TikTok.

Kontributor : Haqia Alfariz Ramadhani

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI