Suara.com - Pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2022 akan segera dibuka. Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) secara resmi membuka pendaftaran pada 14 – 18 Februari 2022 mendatang. Lantas, bagaimana cara menentukan pilihan jurusan 1 dan 2 di SNMPTN 2022?
Bagi siswa kelas 12 dapat segera bersiap untuk menentukan program studi dan Perguruan Tinggi Negeri (PTN) tujuan. Pasalnya terdapat beberapa peraturan yang mengatur pelaksanaan SNMPTN 2022 yang wajib untuk diperhatikan oleh setiap peserta. Salah satunya cara menentukan pilihan jurusan 1 dan 2 di SNMPTN 2022.
Aturan Menentukan Pilihan Jurusan
Ada aturan yang mengatur tentang pemilihan program studi pada SNMPTN 2022 yang wajib untuk diketahui berikut ini.
- Peserta dapat memilih satu dan dua program studi baik berasal dari satu PTN maupun dua PTN pada SNMPTN 2022.
- Jika peserta memilih program studi di dua PTN, maka peserta wajib untuk memilih PTN yang memiliki provinsi yang sama dengan sekolah asal. Jika peserta memilih satu PTN, maka peserta dapat memilih PTN di provinsi mana saja.
- Peserta tidak disarankan untuk mengambil program studi lintas minat, namun tergantung PTN yang ingin dituju.
Cara Menentukan Pilihan Jurusan 1 dan 2 di SNMPTN 2022
1. Pilihan Jurusan Pertama
Siswa diharuskan untuk memilih dua pilihan program studi. Pilihan pertama ini menjadi prioritas utama dari dua pilihan. Pada pilihan pertama ini, siswa dapat memilih program studi yang diminati dan memiliki kemampuan yang bisa dikembangkan pada prodi tersebut.
Pilih jurusan sesuai dengan prospek pekerjaan yang diinginkan dan dicita-citakan. Misalnya ingin menjadi desainer, siswa dapat memilih jurusan Desain Komunikasi Visual (DKV) sebagai pertimbangan pilihan pertama.
Siswa juga dapat memilih program studi yang memiliki persaingan yang lebih ketat daripada pilihan kedua. Siswa diharuskan melakukan riset untuk mencari informasi seputar persaingan dan daya tampung yang tersedia pada program studi.
Baca Juga: Apakah SNMPTN 2022 Bisa Lintas Jurusan? Ini Jawabannya
2. Pilihan Jurusan Kedua
BERITA TERKAIT
Cara Download Free Fire Roblox di PC, Gratis!
13 Maret 2025 | 10:53 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI