
Banyak warganet yang tidak habis pikir bagaimana peristiwa itu bisa terjadi. Tidak sedikit juga yang menuliskan beragam komentar kocak sampai geli dengan aksi sang cowok yang harus menggenggam erat barangnya agar tidak terbang.
"Kok bisa?" tanya warganet.
"Udah ada peringatan padahal yak. Masih aja bisa kejepit kaya gitu," komentar warganet.
"Pegang terus bro. Tetap menyerah dan jangan semangat," canda warganet.
"Belanjaannya di luar ya," sahut warganet.
"Pernah di posisi begitu. Malu sih diliatin orang satu gerbong dan satu stasiun," curhat warganet.
"Pegel tuh pasti. Kayaknya si kakanya terburu-buru jadinya kek gitu," tambah yang lain.
"Nah gitu, jangan ngeluh terus," dukung warganet.
Video yang mungkin Anda lewatkan:
Baca Juga: Viral! Potret Witan Sulaeman Pulang ke Palu Dijemput Mobil Pickup, Duduk di Bak Belakang