Viral Cowok Naik Motor 'Minion', Warganet Ngakak: Ramah Buat Kaum Jomblo

Selasa, 04 Januari 2022 | 10:27 WIB
Viral Cowok Naik Motor 'Minion', Warganet Ngakak: Ramah Buat Kaum Jomblo
Viral Cowok Naik Motor 'Minion' Bikin Warganet Ngakak. (TikTok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Njir jadi inget motor di Minion," sahut warganet.

"Segera produksi massal ini motor minion ngab. Lu lihat komentarnya pada nanyain harga dan surat menyurat," desak warganet.

"Jomblo friendly," celutuk warganet.

"Motor yang sangat ramah untuk kaum jomblo. Kasih bintang 8," puji warganet.

"Ini motor atau kelomang gocengan bang?" tanya warganet.

"PO nya di mana ini, mau beli. Cocok buat ke Indomaret," tambah yang lain.

"Naik motor sudah biasa, naik spakbor sangat luar biasa," timpal lainnya.

Video ini bisa disaksikan di sini.

Video yang mungkin Anda lewatkan:

Baca Juga: Baru Bebas Penjara Sebulan, Remaja di Bandar Lampung Sudah Ditangkap Polisi Lagi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI