Fadli Zon Kecam Teror Kepala Anjing ke Pesantren Bahar Smith: Cara Biadab

Senin, 03 Januari 2022 | 10:17 WIB
Fadli Zon Kecam Teror Kepala Anjing ke Pesantren Bahar Smith: Cara Biadab
Fadli Zon (Twitter)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Dibuka plastik isi kepala anjing tiga dan dus dibuka isi balok tiga," lanjutnya.

Berdasarkan keterangan yang diterima Aziz, pengirim teror itu ada empat pelaku. Mereka telah melarikan diri setelah melempar barang teror itu dengan berboncengan dengan menggunakan dua motor.

"Sekitar empat orang menggunakan motor Nmax dan Aerox. Setelah melempar, mereka melarikan diri. Setelah dibuka plastik, isi kepala anjing tiga dan dus dibuka isi balok tiga," terang Aziz.

Video yang mungkin Anda lewatkan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI