50 Kata-kata Selamat Hari Ibu 2021, Menyentuh dan Penuh Makna

Minggu, 19 Desember 2021 | 15:52 WIB
50 Kata-kata Selamat Hari Ibu 2021, Menyentuh dan Penuh Makna
Ilustrasi kata-kata selamat Hari Ibu (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

28. Semua tentang diriku, atau apa yang aku harapkan adalah setiap bait dalam doa ibuku dan mereka selalu menyertaiku dan menemaniku sepanjang hidupku, Selamat Hari Ibu!

29. Aku menyayangimu Ibu. Harapanku untukmu di Hari Ibu ini adalah Ibu selalu sehat dan selalu memberikan kasih sayangmu padaku.

30. Aku sangat berterimakasih pada Tuhan karena aku memiliki seorang ibu sepertimu. Kau yang terbaik. Aku mencintaimu!

31. Bu, tahukah engkau jika aku selalu mendoakanmu? Setiap waktu, dalam tiap sujudku. Selamat Hari Ibu, panutanku!

32. Kau adalah matahari dihariku, angin dilangitku, ombak dilautanku, dan dentum dihatiku. Aku mencintaimu Ibu.

33. Kau adalah orang terbaik yang pernah aku kenal. Selamat Hari Ibu, Ibuku sayang.

34. Kau sangat hebat sebagaimana adanya dirimu. Selamat Hari Ibu, Ibuku sayang.

35. Keajaiban dalam hidup, adalah terlahir dari rahimmu. Seorang perempuan yang telah memberi kami cinta dan pengorbanan. Selamat Hari Ibu!

36. Meski cukup lama kita tak bertatap, ketahuilah bu aku tak pernah lupa mendoakanmu dan semoga kita segera bertemu. Selamat Hari Ibu!

Baca Juga: Tak Tanggung-tanggung, Ini 7 Drama Korea yang Menghadirkan Cameo Artis Papan Atas

37. Terima kasih selalu ada untukku, mencintaiku, merawatku. Tidak akan ada yang bisa mengantikanmu di hatiku, terima kasih Ibu

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI