Polri Siapkan Operasi Aman Nusa II Buat Penanganan Gempa Flores NTT

Erick Tanjung Suara.Com
Selasa, 14 Desember 2021 | 13:17 WIB
Polri Siapkan Operasi Aman Nusa II Buat Penanganan Gempa Flores NTT
(Twitter/@InfoBMKG)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Sejauh ini kami sudah berkoordinasi dan masih menunggu kabar dari Kapolda NTT terkait kondisi di wilayah. Kami terus memonitor perkembangannya dampak gempa, kita doakan tidak terjadi bencana yang luar biasa," kata Rusdi.

Gempa bumi bermagnitudo 7,4 terjadi di Laut Flores, NTT dan berpotensi memicu tsunami pada pukul 10.20 WIB.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyatakan gempa susulan dengan magnitudo 5,5 terjadi di Laut Flores, sekira 129 kilometer di barat laut Maumere, pada pukul 10.47 WIB. BMKG kemudian menyatakan telah mengakhiri peringatan dini yang telah disampaikan sebelumnya. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI