Mantan Gubernur DKI Jakarta itu menyebut bahwa komitmen penanganan perubahan iklim akan ditunjukkan secara konkret saat dirinya menghadiri KTT G20.
"Saya kira komitmen itu yang ingin kita tunjukkan secara konkret, secara rill di lapangan dan nanti 20 kepala negara akan kita ajak semuanya ke sini," katanya