Dalam ajaran Islam, terdapat doa dan dzikir khusus yang dapat diamalkan untuk melembutkan hati suami. Bacalah dzikir ini sebanyak mungkin dengan niat yang tulus serta penuh harap kepada Allah SWT.
Setelah membacanya berkali-kali, hembuskan dzikir tersebut ke telapak tangan dan letakkan ke atas dada suami saat suami sedang tidur.
Ya Jabbar
Ya Azis
Ya Mutakabbir
Pada dasarnya, setiap muslim dapat memanjatkan doa dalam bahasa dan redaksi yang dibuat sendiri. Namun, kita perlu memperhatikan adab dalam berdoa agar dapat dikabulkan oleh Allah SWT.
Kita harus memiliki keyakinan penuh bahwa doa yang kita panjatkan akan dikabulkan oleh Allah SWT. Seperti itulah tutorial meluluhkan hati suami menurut Islam.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama