Cara Berbakti kepada Orang Tua yang Telah Meninggal Menurut Syekh Ali Jaber

Rifan Aditya Suara.Com
Sabtu, 30 Oktober 2021 | 07:26 WIB
Cara Berbakti kepada Orang Tua yang Telah Meninggal Menurut Syekh Ali Jaber
cara berbakti kepada orang tua yang telah meninggal - Ilustrasi Syekh Ali Jaber. (Suara.com/Ema Rohimah)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hasil dari sedekah yang kita berikan di dunia akan dibalas Allah berupa rahmat dan kebaikan yang akan diberikan kepada kedua orang tua kita yang saat ini sudah berada di alam berbeda.

2.       Doa

Selain bersedekah, doa juga merupakan amalan yang dapat dilakukan sebagai bentuk cara berbakti kepada orang tua yang telah wafat. Seperti yang sudah dijelaskan di atas bahwa doa dari anak sholeh termasuk salah satu amal jariyah yang tidak akan pernah terputus sampai kapanpun.

Kita dapat berdoa kapanpun dan dimanapun, baik saat setelah sholat tahajud, disaat kita bersujud alangkah baiknya sebelum kita berdoa untuk diri kita sendiri terlebih dahulu kita mendoakan kedua orang tua kita yang telah wafat.

Demikian adalah ulasan tentang cara berbakti kepada orang tua yang telah meninggal, semoga dapat diamalkan dan memberikan wawasan pengetahuan keagamaan untuk anda sekalian.

Kontributor : Dhea Alif Fatikha

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI