Pria Makan Mi di Restoran, Auto Panik Lihat Review di Google: Nggak Lucu Banget

Minggu, 17 Oktober 2021 | 14:22 WIB
Pria Makan Mi di Restoran, Auto Panik Lihat Review di Google: Nggak Lucu Banget
Makan mi di restoran (tiktok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Sebuah video yang memperlihatkan aksi reaksi seorang pria saat membaca ulasan makanan yang baru saja ia santap viral di media sosial.

Dalam video yang diunggah oleh akun Tiktok @bukan****, Jumat (15/10/2021) pria tersebut memperlihatkan dua mangkuk bekas makan mi.

Ia juga memperlihatkan seorang wanita dan seorang anak laki-laki yang ikut makan bersamanya. Mereka diketahui telah menghabiskan mi tersebut hingga nyaris tak bersisa.

Makan sampai habis

Dalam videonya, pria tersebut senang karena orang-orang yang ia ajak makan mi di restoran menghabiskan makanan di mangkuk masing-masing dan hanya menyisakan beberapa potong sayuran saja.

"Habis ya, habis ya, yay," ujar pria tersebut dalam videonya, dikutip suara.com, Minggu (17/10/2021). 

Setelah menyelesaikan makan, pria tersebut membaca review atau ulasan di Google dari orang-orang yang pernah makan mi tersebut.

Ia pun kaget bukan main saat membaca salah satu ulasan.

Mengandung babi

Baca Juga: Beli Pulsa Lima Ribu Pakai Dicicil, Jumlah Angsuran Perbulan Bikin Melongo

Dalam ulasan tersebut, dijelaskan bahwa restoran itu merupakan tempat makan mi babi paling enak di Jakarta Utara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI