Viral Souvenir Pernikahan Emas Asli, Biduan Nyesel Dandan Cantik

Jum'at, 15 Oktober 2021 | 21:41 WIB
Viral Souvenir Pernikahan Emas Asli, Biduan Nyesel Dandan Cantik
Ilustrasi emas batang [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Pada umumnya souvenir pernikahan yang diberikan berupa barang-barang seperti tas, gelas, bahkan centong nasi.

Namun berbeda dengan souvenir dan undangan pernikahan ini.

Selanjutnya, seorang biduan mengaku menyesal merias diri dari rumah untuk bernyanyi di acara pernikahan.

Selain dua berita di atas, terdapat berita lain yang telah dirangkum Suara.com pada Jumat (15/10/2021).

Baca Juga: Warganet Pamer Sayur Lodeh Buatan Ibu, Publik Soroti Bentuk Wortel: Kok Gitu?

1. Dandan Cantik ke Pernikahan, Biduan Nyesel Pas Lihat Tempatnya: Tahu Gitu Pakai Daster

Ilustrasi Pernikahan (Pexels/Asad Photo)
Ilustrasi Pernikahan (Pexels/Asad Photo)

Seorang biduan menceritakan pengalamannya mendapatkan tawaran menyanyi di sebuah pernikahan.

Cerita tersebut dia bagikan melalui akun Tiktok pribadinya.

Baca selengkapnya

2. Viral Undangan Nikah Super Mewah, Warganet Insecure: Jual Ginjal Sebelum Kondangan

Baca Juga: Hits: Beli iPhone RP9,9 Juta Isi Sabun Batang Hingga 18 Tahun Tak Potong Rambut

Undangan nikah super mewah. (Tiktok/@stephg2310)
Undangan nikah super mewah. (Tiktok/@stephg2310)

Penampakan undangan pernikahan super mewah menjadi sorotan publik. Undangan pernikahan tersebut tak seperti pada umumnya.

Tampilan undangan tersebut dibagikan oleh akun Tiktok @stephg2310.

Baca selengkapnya

3. Gelar Nikahan di Kampung, Riasan Mempelai Wanita Disebut Salah Pilih MUA

ilustrasi pengantin wanita. (Pexels/Irina Iriser)
ilustrasi pengantin wanita. (Pexels/Irina Iriser)

Beredar video memperlihatkan acara pernikahan yang digelar di kampung. Riasan mempelai wanita pada saat acara digelar menjadi perhatian warganet.

Riasan mempelai wanita tersebut mendapatkan komentar miring.

Baca selengkapnya

4. Setia Rawat Istri yang Dianggap ODGJ, Suami Malah Dikucilkan Warga

Suami dikucilkan warga gara-gara rawat istri yang dianggap ODGJ. (Instagram/nenk_updatee)
Suami dikucilkan warga gara-gara rawat istri yang dianggap ODGJ. (Instagram/nenk_updatee)

Beredar unggahan di media sosial yang menceritakan kisah seorang suami yang setia merawat istrinya.

Unggahan tersebut dibagikan oleh akun Instagram @nenk_updatee.

Baca selengkapnya

5. Bocah 14 Tahun Bikin Aplikasi Watermark KTP Demi Cegah Jebakan Pinjol, Ini Cara Pakainya

Ilustrasi KTP
Ilustrasi KTP

Seorang bocah laki-laki berusia 14 tahun berhasil membuat sebuah aplikasi watermark atau penanda KTP.

Aplikasi tersebut dibuat oleh Sirilius Kevin. Dia membagikan aplikasi watermark KTP kepada publik melalui akun Twitternya @siriliuskevin.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI