Doa Tahlil Bahasa Latin Lengkap dengan Artinya

Rifan Aditya Suara.Com
Rabu, 13 Oktober 2021 | 11:56 WIB
Doa Tahlil Bahasa Latin Lengkap dengan Artinya
Doa Tahlil Bahasa Latin Lengkap dengan Artinya - Ilustrasi berdoa, niat puasa, dzikir, doa setelah sholat (Elemen Envato)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Allahumma inna nas’aluka salaamatan fiddiin, wa’afiyatan fil jasad, waziyaadatan fil ‘ilmi, wabarookatan firrizqi, watawbatan qablal maut, wa rohmatan indal maut, wa magfirotan ba’dal maut. Allahumma hawwin ‘alainaa fii sakaraatil maut, wa najata minn-naari, wal ‘afwa indal hisaab.

Artinya : Ya Allah ya Tuhan kami, kami mohon keselamatan agama, kesehatan jasmani, bertambahnya ilmu dan berkah rizki, dapat bertaubat sebelum mati, mendapat rahmat ketika mati, dan memperoleh ampunan setelah mati. Ya Allah, mudhkanlah kami pada gelombang sakaratul maut. Bebaskanlah kami dari adzab neraka-Mu dan memperoleh ampunan ketika kami dihisab.

Rabbanaa laa tujig quluubanaa ba’da idz hadaitanaa wahablanaa milladunka, rohmatan innaka antal wahhaab.

Artinya : Ya Tuhanku janganlah Engkau palingkan hati kami setelah Engkau beri petunjuk, dan berilah kami rahmat, sesungguhnya Engkau adalah dzat yang banyak pemberiannya.

Allahummaghfirlanaa dzunuubanaa wa liwalidainaa warhamhumaa kamaa robbayaanaa shighaaraa.

Artinya : Ya Allah, ampunilah dosa kami dan dosa kedua orang tua kami dan sayangilah mereka sebagaimana mereka menyayangi kami diwaktu kecil.

Rabbanaa hab lanaa min azwajinaa wa dzurriyyatina qurrota a’yun, waj’alnaa lil muttaqiina imaamaan.

Artinya : Wahau Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami istri-istri dan keturunan kami sebagai penyenang hati, dan jadikanlah kami imam (pemimpin) bagi orang-orang yang bertakwa.

Allaahumma Arinal Haqqo Hqaaon Warzuqnat Tibaa’ahu, Wa Arinal Baathila Baathilan Warzuqnaj Tinaabahu. Robbanaa aatinaa fiddunyaa hasanah, wafil aakhiroti hasanah waqinaa ‘adzaaban naar. Subhaana robbika robbil ‘izzati ‘ammaa yashifuun, wasalaamun ‘alal mursaliina walhamdu lillaahi robbil ‘aalamiin. Al-faatihah

Baca Juga: Tentang Doa yang Paling Dibenci Setan

Artinya : Ya Allah, tunjukanlah kepada kami kebenaran dengan jelas jadikanlah kami pengikutnya dan tunjukkanlah kepada kami perkara batil dengan jelas dan anugerahilah kami untuk menjauhinya. Wahai Tuhan kami, berikanlah kami kebaikan di dunia dan kebaikan di akhirat, serta jauhkanlah kami dari siksa api neraka. Maha suci Tuhanku, Tuhan pemilik kemuliaan, dari sifat-sifat yang mereka (musuh-musuhNya). Semoga keselamatan tetap melimpahkan kepada para utusan-Nya dan segala puji bagi Allah Tuhan seru sekalian alam. Alfatihah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI