Dua Pembangkit Listrik Utamanya Berhenti Produksi, Lebanon Terancam Blackout

Senin, 11 Oktober 2021 | 08:53 WIB
Dua Pembangkit Listrik Utamanya Berhenti Produksi, Lebanon Terancam Blackout
(Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Untuk membantu meringankan krisis, Lebanon telah menerima bantuan bahan bakar dari Iran melalui Suriah. Irak juga telah membuat kesepakatan pertukaran bantuan untuk membantu perusahaan listrik.

Pemerintah Lebanon juga sedang merundingkan pasokan listrik dari Yordania dan gas alam dari Mesir, juga melalui Suriah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI