Cerita Bumil Diduga Dilecehkan Nakes saat Melahirkan Ternyata Terjadi di Puskesmas Tambora

Kamis, 07 Oktober 2021 | 12:10 WIB
Cerita Bumil Diduga Dilecehkan Nakes saat Melahirkan Ternyata Terjadi di Puskesmas Tambora
Cerita Bumil Diduga Dilecehkan Nakes saat Melahirkan Ternyata Terjadi di Puskesmas Tambora. Penampakan Puskesmas Kecamatan Tambora, Jakarta Barat. (Suara.com/Yaumal)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Benci banget gue emang sama nakes-nakes yang model gini," komentar salah satu warganet. 

"Semoga segera ditindak," ujar warganet lain. 

"Paling bikin video klarifikasi," tulis salah seorang warganet. 

"Gila dah sempat-sempatnya ngejudge orang lagi mau beranak antara hidup dan mati dua nyawa, itu inget nggak dulu jadi nakes tujuannya apa?" sahut warganet lain.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI