Hebat! Anak Lelakinya Nikah, Ayah Buatkan Suvenir Satu per Satu untuk Semua Tamu Undangan

Rabu, 06 Oktober 2021 | 09:24 WIB
Hebat! Anak Lelakinya Nikah, Ayah Buatkan Suvenir Satu per Satu untuk Semua Tamu Undangan
Ayah buat sendiri suvenir pernikahan anak (tiktok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ayah buat sendiri suvenir pernikahan anak (tiktok)
Ayah buat sendiri suvenir pernikahan anak (tiktok)

Tanggapan warganet

Para warganet yang melihat video tersebut lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka mengaku kagum dengan sosok pelukis tersebut.

"Widih ini kan bapak pelukis yang pernah diwawancarai Helmi Yahya ya? Keren loh lukisannya, bapak ini maestro bang," tulis salah seorang warganet.

"Itu uang amplop dari tamu harus buat bapakmu bang," sahut warganet lain.

"Enak ya jadi berasa suvenirnya eksklusif, intinya nggak bakal sama satu orang dengan yang lain," komentar salah satu warganet.

"Mempekerjakan bapak sendiri," ujar warganet lain.

"Undang gue plis demi suvenirnya," tulis salah satu warganet.

"Gue mau dah undangan nikahannya biar dapat suvenir," tulis warganet lain.

Video lain yang mungkin terlewatkan:

Baca Juga: Viral Ojol dan Pengendara Vespa Ribut di Jalan, Warganet Soroti Reaksi Penumpang

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI