Dengan Teknologi Informasi, Kementerian ATR/BPN Berinovasi di Layanan Publik

Rabu, 29 September 2021 | 10:58 WIB
Dengan Teknologi Informasi, Kementerian ATR/BPN Berinovasi di Layanan Publik
Menteri ATR/Kepala BPN, Sofyan A. Djalil. (Dok: ATR/BPN)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Selain didukung oleh sumber daya manusia dan pembangunan ekonomi, suatu negara perlu didukung kepastian hukum dan penegakan hukum yang memberikan kepastian.

“Aspek kepastian hukum dan penegakan hukum menjadi penting karena itu merupakan sokoguru untuk majunya negara kita. Jika hukum tidak pasti, maka ini akan membuat Indonesia sulit menjadi negara maju,” ungkap Sofyan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI