
Sementara itu, bapak-bapak yang berada di ujung jembatan hanya menonton kejadian tersebut.
Mereka bahkan tidak segera memberikan pertolongan kepada ibu-ibu yang terjatuh itu.
Ibu-ibu yang berada di atas jembatan terus menerus meminta pertolongan.
Namun, tak kunjung ada pertolongan dari orang-orang di sekitarnya.
Mereka justru melihat kejadian tersebut dan bergegas menyelamatkan ibu-ibu yang ada di tengah jembatan.
Komentar Warganet
Reaksi bapak-bapak yang ada di video itu langsung menjadi sorotan warganet.
"Itu bapak-bapak nggak ada satupun yang bisa renang? Atau nggak ada niat nolongin?" tanya warganet.
"Yang kecebur ditolonginnya belakangan," komentar warganet.
Baca Juga: Kronologi Komplotan Begal Sasar Toko Martabak di Cilandak KKO, Pelaku ABG
"Squid game level jembatan kaca," imbuh warganet.