Tiba di KPK, Bupati Kolaka Timur Andi Merya Nur dan Lima Orang yang Terjaring OTT Bungkam

Rabu, 22 September 2021 | 19:56 WIB
Tiba di KPK, Bupati Kolaka Timur Andi Merya Nur dan Lima Orang yang Terjaring OTT Bungkam
Bupati Kolaka Timur, Andi Merya Nur, beserta lima orang lainnya yang diamankan dalam operasi tangkap tangan (OTT) tiba di Gedung Merah Putih KPK, Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (22/9/2021). (Suara.com/Welly Hidayat)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Benar, berdasarkan informasi yang kami terima, tim KPK berhasil mengamankan beberapa pihak dalam kegiatan tangkap tangan terkait dugaan tindak pidana korupsi di wilayah Kabupaten Kolaka Timur Sultra," kata Ali dikonfirmasi, Rabu (22/9/2021).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI