3 Monumen yang Dibangun Anies Baswedan

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 21 September 2021 | 19:14 WIB
3 Monumen yang Dibangun Anies Baswedan
Monumen yang dibangun oleh Anies Baswedan - Setelah instalasi bambu Getih getah, Pemprov DKI Jakarta memasang landmark baru. Instalasi baru itu dipajang tepat di bekas tempat bambu Getah Getih yang sudah dibongkar, yakni kawasan Bundaran HI, Jakarta Pusat. [Suara.com/Fakhri]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Tugu Sepeda, Jalan Sudirman

Pekerja menyelesaikan pembangunan Tugu Sepeda di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Senin (5/4/2021). [Suara.com/Angga Budhiyanto]
Pekerja menyelesaikan pembangunan Tugu Sepeda di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Senin (5/4/2021). [Suara.com/Angga Budhiyanto]

Lagi-lagi ditempatkan di jalan Sudirman, Tugu Sepeda adalah proyek yang dikerjakan pada April 2021 lalu. Makna dari tugu ini sendiri agar dapat menginspirasi masyarakat untuk menerapkan pola hidup sehat, dengan bersepeda saat beraktivitas.

Setidaknya anggaran yang tercatat adalah Rp 800.000.000. Pemerintah daerah sendiri mengklaim pembangunan dan penganggaran tugu ini sudah dikonsultasikan dengan pihak kredibel, sehingga bisa dipertanggungjawabkan.

Itu tadi tiga tugu atau monumen yang dibangun Anies Baswedan. Menurut Anda sendiri, apakah ketiga instalasi ini sepadan dengan hasil yang diberikan?

Kontributor : I Made Rendika Ardian

REKOMENDASI

TERKINI