Doa yang Bisa Membuat Sholat Batal

Rifan Aditya Suara.Com
Kamis, 16 September 2021 | 13:30 WIB
Doa yang Bisa Membuat Sholat Batal
Doa yang Bisa Membuat Sholat Batal - Ilustrasi sujud (shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hal kedua yang perlu diperhatikan adalah cara membacanya. Buya Yahya berpendapat bahwa doa saat sujud diperbolehkan menggunakan bahasa Arab, bahasa Indonesia maupun bahasa yang dimengerti.

Doa sujud dapat dilakukan saat sedang sholat sendiri karena itu rukun yang diperbolehkan untuk memperpanjang sujud.

Itulah informasi singkat tentang bagaimana doa yang bisa membuat sholat batal. Semoga informasi tersebut dapat menambah tingkat keimanan kita kepada Allah SWT dan selalu mentaati seluruh perintah dan menjauhi segala larangan-Nya.

Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI