Selain minta ampunan, berjanji untuk tidak mengulangi perbuatan jahat di masa depan.
5. Rajin Mengikuti Kajian
Cara untuk meluluhkan hati yang keras adalah dengan rajin mengikuti kajian atau majelis ilmu. Dengan mengikuti kajian, maka akan banyak ilmu yang diperoleh. Selain ilmu, juga akan memperoleh banyak teman baru, sehingga hati yang keras akan mudah luluh.
6. Banyak Berbuat Amal
Berbuat amal baik dapat dilakukan dengan berbagai hal. Salah satunya dengan menyantuni anak yatim. Menyantuni anak yatim akan membuat diri lebih bersyukur dan hati dengan sendirinya akan melembut.
Itulah beberapa amalan untuk melembutkan hati yang keras,
Kontributor : Lolita Valda Claudia