Ketegasan Ki Seno itu langsung mendapatkan pujian dari warganet. Mereka memuji sosok almarhum yang selalu berwibawa dan menjaga kehormatan seluruh kru dan seniman.
"Hebat suwargi Pak Seno, menjaga kewibawaan dan kehormatan para kru nya. Luar biasa," puji warganet.
"Hebat, ternyata almarhum tegas!" tambah yang lain.
"Swargi Ki Seno Nugroho sangat tegas dalam masalah seni dan budaya, terutama wayang kulit," komen warganet.
"Leres Pak Seno. Mong eaton ngomong adat timur dijaga," ungkap warganet.
"Salam hormat kagem almarhum bapak Seno," tulis lainnya.
"Dalang yang baik hati, bahagia selalu, diberkati kesehatan umur panjang dan Tuhan lindungi selalu. Amin," doa warganet.
Video yang menjadi viral di TikTok ini bisa di saksikan di sini.
Ki Seno Nugroho Meninggal Dunia pada 3 November 2020
Baca Juga: Mempelai Pria Bikin Istri Kesakitan di Pelaminan, 'Malam Pertama Terancam Ditunda'
Dalang kondang Yogyakarta Ki Seno Nugroho meninggal dunia, Selasa (3/11//2020) malam. Ia meninggal di usia 48 tahun.