Juru bicara tersebut menambahkan bahwa pemerintah Thailand 'sedang berusaha semaksimal mungkin' melakukan semua hal untuk mengatasi pandemi dan berharap bisa melakukan vaksinasi terhadap sekitar 70 persen warga (sekitar 50 juta penduduk) di akhir tahun untuk mencapai kekebalan kelompok."
Artikel ini diproduksi oleh Sastra Wijaya dariABC News.