MUA Rias Pengantin Cuma 30 Menit, Hasil Riasannya Bikin Terkesima

Jum'at, 20 Agustus 2021 | 10:12 WIB
MUA Rias Pengantin Cuma 30 Menit, Hasil Riasannya Bikin Terkesima
Ilustrasi make up artist (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Wanita itu melengkapi riasannya dengan mengenakan kebaya berwarna putih. Ia berpenampilan seolah-olah akan melangsungkan akad pernikahan.

Kendati demikian, wanita mirip Lucinta Luna itu hanya menjalani photoshoot di kampung. Ia berpose di depan sebuah gapura kuno.

"Sekali-kali photoshoot di kampung, ye kan."

Fotografer pun menjepretnya dengan berbagai gaya. Sesekali, wanita mirip Lucinta Luna itu menutupi wajahnya karena malu.

Hal ini dilakukan karena ada sejumlah warga yang lalu-lalang dan memperhatikannya. Walau begitu, ia tetap menunjukkan gaya dan ekspresi terbaiknya selama photoshoot dilakukan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI