Kuota Gratis Kemendikbud Diperpanjang, Ini Besarannya

Dany Garjito Suara.Com
Rabu, 04 Agustus 2021 | 19:45 WIB
Kuota Gratis Kemendikbud Diperpanjang, Ini Besarannya
Kuota Gratis Kemendikbud Diperpanjang, Ini Besarannya. Ilustrasi kuota internet. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Terdaftar di sistem Pangkalan Data Pendidikan Tinggi (PDDikti).
  • Berstatus aktif dalam perkuliahan atau sedang menuntaskan gelar ganda (double degree).
  • Memiliki nomor ponsel aktif.

3. Untuk Tenaga Pendidik PAUD, SD, SMP, SMA

  • Terdaftar di sistem Dapodik dan berstatus aktif.
  • Mempunyai nomor ponsel aktif

4. Untuk Dosen

  • Terdaftar di sistem PDDikti dan berstatus aktif.
  • Memiliki nomor registrasi NIDN (Nomor Induk Dosen Nasional), NIDK (Nomor Induk Dosen Khusus), atau NUP (Nomor Urut Pendidik).
  • Memiliki nomor ponsel aktif.

Cara Cek Subsidi Kuota Internet Gratis

  • Telkomsel melalui call center 188 atau 0807 1811 811
  • Indosat melalui call center 185
  • XL melalui website FAQ:xl.co.id/KuotaEdukasi
  • Axis melalui website FAQ:axis.co.id/kuotaedukasi
  • Tri atau 3 melalui call center 132 atau 089644000123

Demikian informasi tentang besaran kuota gratis kemendikbud. Adanya bantuan kuota gratis 2021 dapat digunakan untuk mengakses seluruh sumber informasi di internet yang relevan untuk pembelajaran. 

Kontributor : Mutaya Saroh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI