Munarman Kerap Minta Dibawakan Makanan, Dimakan Ramai-ramai Bareng Tahanan Lain

Selasa, 03 Agustus 2021 | 10:41 WIB
Munarman Kerap Minta Dibawakan Makanan, Dimakan Ramai-ramai Bareng Tahanan Lain
Munarman jadi tersangka kasus terorisme. [Suara.com/Dian Rosmala]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adapun, penangkapan terhadap Munarman diduga berkaitan dengan kegiatan baiat teroris di tiga kota.

Kepala Bagian Penerangan Umum (Kabag Penum) Divisi Humas Mabes Polri Kombes Pol Ahmad Ramadhan ketika itu menyebut bait tersebut di antaranya dilakukan di Universitas Islam Negeri (UIN) Jakarta, Makassar dan Medan.

"Baiat di Makassar yang ISIS," ungkap Ramadhan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI