Suara.com - Viral curahan hati seorang pria yang tak pernah membawa kekasihnya ke rumah. Bukan tanpa alasan, di rumahnya terdapat dua orang wanita yang menunggu.
"Duo sisters," tulis keterangan video tersebut.
Video tersebut diunggah oleh salah satu pengguna TikTok dan menjadi FYP di linimasa TikTok.
Terlihat berbincang
Dalam video singkat yang beredar, terlihat dua orang ibu tengah berbincang. Salah satunya memakai setelan daster berwarna hijau dan bandana berwarna merah muda.
Ibu-ibu yang lain tampak mengenakan setelan hijab dengan baju berwarna kuning. Ibu-ibu ini tengah memarut kelapa.
Sembari memarut kelapa, mereka terus berbincang mengenai suatu hal. Sesekali mereka melihat ke arah kamera.
"Alasan gue nggak pernah bawa doi ke rumah," tulis keterangan sang pemilik akun.

Respons warganet
Baca Juga: Viral Pasien Covid-19 Ngamuk Minta Isoman, Ancam Mengadu ke Jokowi
Melihat ungghan tersebut, para warganet pun turut memberikan komentar. Mereka menduga bahwa ibu-ibu tersebut tengah menggibah.