Wanita Buntuti Pacar Berangkat Kerja, Pagi Jualan Malamnya Balapan

Selasa, 06 Juli 2021 | 21:04 WIB
Wanita Buntuti Pacar Berangkat Kerja, Pagi Jualan Malamnya Balapan
Wanita sengaja membuntuti pacarnya yang mengaku jadi PNS. (Tiktok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Seorang wanita membagikan pengalamannya membuntuti pacarnya berangkat kerja. Pengalaman itu dia bagikan melalui sebuah video.

Selanjutnya, seorang pria berjualan menggunakan motor sport. Dirinya keliling kompleks menggunakan motor sportnya.

Selain dua berita di atas, berikut Suara.com rangkum berita terpopuler lainnya sepanjang Selasa (6/7/2021).

1. Wanita Buntuti Pacar Berangkat Kerja, Syok Pas Tahu Pekerjaan Aslinya

Wanita sengaja membuntuti pacarnya yang mengaku jadi PNS. (Tiktok)
Wanita sengaja membuntuti pacarnya yang mengaku jadi PNS. (Tiktok)

Seorang wanita membagikan pengalaman yang sengaja membuntuti pacar temannya. Pengalaman itu ia bagikan melalui sebuah video.

Video tersebut beredar di media sosial. Dalam video tersebut, wanita itu mengaku mengantar temannya yang tengah membuntuti pacarnya.

Dia tak menyangka ketika mengetahui pekerjaan pacar temannya itu.

Baca Selengkapnya

2. Tukang Bubur Ayam Naik Motor Sport: Pagi Jualan Malam Balapan

Baca Juga: Umumkan Stok Susu Beruang dan Vitamin Habis, Tulisan di Warung Ini Malah Bikin Salfok

Tukang bubur pakai motor sport. (Tiktok/madelestari)
Tukang bubur pakai motor sport. (Tiktok/madelestari)

Sebuah video menampilkan seorang pria berjualan bubur ayam secara keliling di kompleks.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI