Kasus Covid-19 Masih Tinggi, Jokowi Sebut RI Peringkat 11 dari 215 Negara soal Vaksinasi

Rabu, 30 Juni 2021 | 19:17 WIB
Kasus Covid-19 Masih Tinggi, Jokowi Sebut RI Peringkat 11 dari 215 Negara soal Vaksinasi
Presiden Jokowi berdialog usai meninjau vaksinasi Covid-19 massal di Lapangan Bhayangkara Mabes Polri, Jakarta Selatan, Sabtu 26 Juni 2021 [SuaraSulsel.id / Sekretariat Presiden]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Jokowi mengakui target tersebut tidaklah kecil, namun ia meyakini hal tersebut bisa dicapai.

"Kita dulu waktu 300.000 per hari sudah merasa menaikkan sulit, tapi ternyata hari Sabtu kemarin bisa kita lakukan 1,3 juta," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI