"Terima kasih semuanya dan kita harapkan kita tetap bekerja keras mempercepat program vaksinasi ini, secepatnya target kita paling tidak di Kabupaten Bogor ini bulan Agustus itu sudah tercapai kekebalan komunal," katanya.
Dalam peninjauannya, Jokowi didampingi Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Bupati Bogor Ade Yasin.