Dirias di Hadapan Tante-tantenya Dibilang Pucat, Pengantin Auto Rombak Riasan

Selasa, 15 Juni 2021 | 09:51 WIB
Dirias di Hadapan Tante-tantenya Dibilang Pucat, Pengantin Auto Rombak Riasan
Mempelai wanita rombak riasan (tiktok)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Padahal yang pertama tuh kalem banget. tapi diganti merah tetap cakep kok," tulis salah seorang warganet.

"Padahal cakepan yang pertama," ujar warganet lain.

"Dan terjadi lagi para tante manten sibuk ngusrusin make up," ujar salah seorang warganet.

"Lipstik boleh dimerahin, tapi itu blush on nggak gitu juga kali, walaupun permintaan tantenya tapi nggak sebanyak itu juga kasih blush on," tulis warganet lain.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI